Berlin (ANTARA) - Pemerintah Jerman berencana membeli lebih dari 100 tank tempur Leopard, menurut laporan media pada Kamis.
Pemerintah telah memberi tahu komite anggaran parlemen mengenai rencananya untuk membeli hingga 105 tank tempur Leopard 2 (versi A8), menurut laporan majalah mingguan Der Spiegel.
Menurut majalah itu, pengadaan yang direncanakan itu akan membebani pembayar pajak hampir 2,93 miliar euro (sekitar 51,6 triliun rupiah), dan pengiriman tank kepada angkatan bersenjatanya akan selesai pada 2030.
Pengadaan baru tersebut akan memungkinkan angkatan bersenjata Jerman (Bundeswehr) untuk memodernisasi armada tanknya yang sudah tua, dan memastikan bahwa brigade tempurnya di Lithuania akan dilengkapi dengan tank terbaik, kata majalah itu.
Sumber: Anadolu
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Laporan: Jerman akan beli 105 tank tempur Leopard baru
Pemerintah telah memberi tahu komite anggaran parlemen mengenai rencananya untuk membeli hingga 105 tank tempur Leopard 2 (versi A8), menurut laporan majalah mingguan Der Spiegel.
Menurut majalah itu, pengadaan yang direncanakan itu akan membebani pembayar pajak hampir 2,93 miliar euro (sekitar 51,6 triliun rupiah), dan pengiriman tank kepada angkatan bersenjatanya akan selesai pada 2030.
Pengadaan baru tersebut akan memungkinkan angkatan bersenjata Jerman (Bundeswehr) untuk memodernisasi armada tanknya yang sudah tua, dan memastikan bahwa brigade tempurnya di Lithuania akan dilengkapi dengan tank terbaik, kata majalah itu.
Sumber: Anadolu
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Laporan: Jerman akan beli 105 tank tempur Leopard baru