Jakarta (ANTARA) -
Kemudian pada ronde kedua, Ongen makin percaya diri. Dia kembali mendominasi jalannya pertandingan. Hingga akhirnya kemenangan menghampiri Ongen pada dua menit tersisa ronde kedua.
Pukulan tangan kanan Ongen lurus tepat mengenai wajah Thammachot yang membuatnya tersungkur dan tidak bisa bangkit lagi.