Jakarta (ANTARA) - BMKG menyatakan bahwa pada Kamis, sebagian kota besar di RI diperkirakan hujan ringan, seperti Jakarta, Bandung, Serang, Denpasar, Tanjung Pinang, Manado, dan Kendari.
Prakirawan cuaca BMKG Pramudhian Firdaus mengatakan untuk Pulau Sumatera, Banda Aceh, Kota Medan, Kota Pekanbaru, dan Tanjung Pinang, diperkirakan hujan dengan intensitas ringan. Kemudian, Padang diperkirakan hujan dengan intensitas sedang dan Lampung diperkirakan berawan tebal.
Adapun Palembang, ujar Pramudhian, diperkirakan ada udara kabur dan Pangkal Pinang serta Jambi diperkirakan hujan dengan intensitas ringan, dan Kota Bengkulu diperkirakan hujan dengan intensitas sedang.
Di Pulau Jawa, dia menuturkan, Yogyakarta diperkirakan cerah berawan, sementara Semarang dan Surabaya diperkirakan cerah berawan. Hujan dengan intensitas ringan diperkirakan terjadi di Kota Jakarta, Kota Serang, dan Kota Bandung.
D
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: BMKG perkirakan sebagian kota besar RI hujan ringan
Berita Lainnya
BMKG prakirakan sebagian besar daerah di Indonesia diguyur hujan pada Kamis
Kamis, 21 November 2024 9:11 Wib
BMKG prakirakan potensi hujan terjadi di beberapa kota di Indonesia
Rabu, 20 November 2024 9:32 Wib
Masyarakat Bukit Menoreh diimbau waspadai tanah longsor
Selasa, 19 November 2024 15:30 Wib
BMKG prakirakan hujan guyur mayoritas kota besar di Indonesia
Selasa, 19 November 2024 9:43 Wib
BMKG prakirakan mayoritas wilayah hujan ringan hingga sedang pada Senin
Senin, 18 November 2024 9:01 Wib
Dinkes Kota Yogyakarta imbau masyarakat waspadai DBD pada musim hujan
Jumat, 15 November 2024 18:07 Wib
Sebagian besar wilayah Indonesia diprakirakan diguyur hujan pada Jumat
Jumat, 15 November 2024 8:41 Wib
BMKG prakirakan hujan disertai petir mengguyur Indonesia pada Kamis
Kamis, 14 November 2024 8:53 Wib