Kegigihan difabel penjual rengginang tiwul di kala pandemi
Rabu, 14 Oktober 2020 13:15
ANTARA - Kegigihan seorang difabel penjual rengginang tiwul (makanan olahan singkong) di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta dalam bertahan di kala pandemi patut ditiru. Maridi bersama sang istri bertahan di tengah pandemi COVID-19, dengan memanfaatkan media daring untuk penjualan dagangannya. (Imam Prasetyo Nugroho/Satrio Giri Marwanto/Perwiranta)