Upaya Kementan cukupi kebutuhan kedelai lokal

ANTARA - Badan Standardisasi Instrumen Pertanian (BSIP) Kementerian Pertanian saat ini tengah menyiapkan teknologi "prosesing" dalam penyimpanan benih kedelai agar masa simpan lebih lama. Upaya ini dilakukan sebagai langkah menyiapkan benih kedelai yang berkualitas super untuk memenuhi kebutuhan kedelai lokal.
(Imam Prasetyo Nugroho/Denno Ramdha Asmara/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)