Kunci mobilitas, Polda DIY lakukan penyekatan di 21 titik
Rabu, 7 Juli 2021 23:23
ANTARA -Polda Daerah Istimewa Yogyakarta telah melakukan penyekatan di 21 titik sejak diterapkannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Tujuannya, guna membatasi mobilitas masyarakat. (Imam Prasetyo/Dudy Yanuwardhana/Nusantara Mulkan)