Kabupaten Bogor (ANTARA) - Keluarga gadis difabel dengan keterbelakangan mental berinisial AP (19) membuat laporan ke Kepolisian Resor Bogor, Jawa Barat, Rabu, atas dugaan pencabulan yang mengakibatkan korban hamil lima bulan.
"Kami telah melaporkan kasus ini ke Unit PPA (Pelayanan Perempuan dan Anak) di Polres Bogor dan kami sangat bersyukur bahwa laporan kami diterima dengan baik oleh Bu Kanit dan rekan-rekannya di PPA," kata perwakilan keluarga AP, Didi Rustandi, usai membuat laporan.
Didi berharap polisi dapat mengungkap dugaan tindak pencabulan terhadap AP yang merupakan warga Kecamatan Tanjungsari, Kabupaten Bogor.
Menurut dia, penanganan kasus ini juga melibatkan Dinas Sosial Kabupaten Bogor dan beberapa lembaga lain karena korban adalah seorang remaja dengan keterbelakangan mental.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Keluarga gadis difabel di Bogor lapor polisi karena hamil lima bulan
Berita Lainnya
Pjs Bupati Sleman berharap calon purnatugas tetap mengabdi di masyarakat
Rabu, 20 November 2024 17:41 Wib
Sleman menyelenggarakan diskusi pemuka agama ciptakan pilkada damai
Selasa, 19 November 2024 16:34 Wib
RSUD Sleman meluncurkan Rumah Perlindungan Pekerja Perempuan
Selasa, 19 November 2024 16:00 Wib
DPK Sleman terus membentuk Rintisan Kalurahan Gemar Membaca
Selasa, 19 November 2024 15:29 Wib
Abraham Samad sebut penyidik tidak perlu tahan Said Didu
Selasa, 19 November 2024 14:32 Wib
Bawaslu Sleman imbau masyarakat hentikan penyebaran hoaks dan kampanye ilegal
Selasa, 19 November 2024 12:31 Wib
Pemkab Sleman terima penghargaan Perlindungan Konsumen dari Kemendag
Senin, 18 November 2024 19:23 Wib
Menteri LH apresiasi keseriusan Sleman tangani sampah
Senin, 18 November 2024 19:22 Wib