Jakarta (ANTARA) - Gareth Southgate mengumumkan mundur dari posisi sebagai pelatih Timnas Inggris menyusul kegagalannya mengantarkan The Three Lions menjadi juara Piala Eropa 2024 setelah dikalahkan Spanyol 1-2 pada Senin (15/7).
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Gareth Southgate resmi mundur dari Timnas Inggris