Kabupaten Bogor (ANTARA) - Sejumlah calon menteri berdatangan di kediaman Presiden Terpilih Prabowo Subianto di Hambalang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, untuk mengikuti pembekalan sejak Rabu pagi.
Berdasarkan pantauan ANTARA, dari calon menteri yang sudah hadir beberapa di antaranya adalah menteri di pemerintahan Presiden Joko Widodo, yaitu Agus Harimurti Yudhoyono, Budi Arie Setiadi, Erick Thohir.
Selain dihadiri para calon menteri, agenda pembekalan ini juga dihadiri sejumlah pejabat negara seperti Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal Agus Subianto.
Pembekalan calon menteri kabinet Prabowo ini juga dihadiri Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Sejumlah calon menteri berdatangan di Hambalang
Berita Lainnya
Muhammadiyah: Calon kepala daerah terpilih agar berjiwa negarawan
Rabu, 27 November 2024 13:40 Wib
Kampanye hari terakhir, Kustini-Sukamto Siap berjuang membangun Sleman untuk rakyat
Sabtu, 23 November 2024 19:31 Wib
KPU Sleman: Kampanye akbar hanya dilaksanakan dua kali
Jumat, 22 November 2024 17:17 Wib
Pengumpul sampah dukung Cabup Sleman Harda Kiswaya dalam Pilkada 2024
Kamis, 21 November 2024 19:07 Wib
Pengasuh Ponpes Wahid Hasyim dan Cucu Sultan HB X dukung Harda-Danang
Kamis, 21 November 2024 18:54 Wib
Calon Bupati Kulon Progo Marija ziarah kubur pendiri dan penerus Kulon Progo
Kamis, 21 November 2024 17:38 Wib
Pekerja kreatif bertemu Calon Wali Kota Yogyakarta Hasto Wardoyo, bahas apa?
Kamis, 21 November 2024 6:36 Wib
Pjs Bupati Sleman berharap calon purnatugas tetap mengabdi di masyarakat
Rabu, 20 November 2024 17:41 Wib