Jakarta (ANTARA) - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto minta Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) membesarkan partai berlambang pohon beringin ini dengan bekerja keras untuk memenangkan Golkar pada Pemilu 2024.
"Selalu siap tempur. Kalau ada yang menyerang, kita mesti serang balik," katanya ketika melantik sekaligus mengambil sumpah pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) AMPI periode 2022-2027 di Jakarta pada Minggu (19/6) malam.
Airlangga Hartarto menyerahkan panji AMPI sekaligus minta pengurus organisasi sayap Partai Golkar mengibarkannya di seluruh wilayah Indonesia.
Kepengurusan AMPI periode 2022-2027 dinakhodai Jerry Sambuaga sebagai Ketua Umum, Sekretaris Jenderal diemban Ahmad Andi Bahri, dan Bendahara Umum dijabat Kevin Tandra.
Berita Lainnya
Prabowo-Xi Jinping bahas ekonomi biru hingga tanggul laut
Minggu, 10 November 2024 13:51 Wib
Airlangga sebut RI harus perhatikan seluruh kekuatan ekonomi dunia
Selasa, 5 November 2024 11:36 Wib
Pemerintah luncurkan Portal Aksesi OECD
Kamis, 3 Oktober 2024 21:08 Wib
RI resmi ajukan diri menjadi anggota CPTPP guna mepacu pertumbuhan ekspor
Rabu, 25 September 2024 14:20 Wib
Airlangga sebut pinjaman ADB Rp7,55 triliun, salah satunya untuk tutup PLTU
Selasa, 24 September 2024 14:45 Wib
Airlangga nilai RI siap terapkan biodiesel B40 pada 2025
Selasa, 24 September 2024 12:28 Wib
Airlangga meresmikan pabrik baterai EV ramah lingkungan pertama di RI
Selasa, 17 September 2024 9:52 Wib
Indonesia-Kanada kembangkan ekonomi bersih
Selasa, 3 September 2024 17:59 Wib