Lomba takbir keliling

id lomba takbir keliling

Lomba takbir keliling

Anak-anak dan remaja masjid mengikuti pawai takbir keliling Idul Adha 1426 Hijriah di Kecamata Mantrijeron, Yogakarta, Selasa (22/9). Sebanyak 20 tim remaja masjid dan mushala yang ada di Kecamatan Matrijeron mengikuti lomba pawai takbir untuk menyam

1

Anak-anak dan remaja masjid mengikuti pawai takbir keliling Idul Adha 1426 Hijriah di Kecamata Mantrijeron, Yogakarta, Selasa (22/9). Sebanyak 20 tim remaja masjid dan mushala yang ada di Kecamatan Matrijeron mengikuti lomba pawai takbir untuk menyambut Idul Adha yang jatuh esok hari. Beragam kreasi kesenian dan maskot serta gema takbir ditampilkan dalam pawai tersebut yang membuat malam Idul Adha semakin semarak. Foto ANTARA/Deni Priyatin/ags/15.


Editor: Agus Priyanto
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.