Moskow (ANTARA) - Tiga orang tewas dan sedikitnya 16 orang terluka dalam penembakan massal di Negara Bagian Mississippi di Amerika Serikat, lapor saluran TV WTVA yang mengutip polisi setempat, Minggu.
Insiden itu terjadi di Kota Indianola. Menurut pihak kepolisian, sebanyak 16 orang mengalami luka tembak.
Sumber: Sputnik-OANA
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Penembakan massal di Mississippi tewaskan 3 orang, lukai 16 lainnya
Berita Lainnya
Para hakim di PN Yogyakarta tetap bersidang di tengah seruan mogok
Senin, 7 Oktober 2024 15:14 Wib
Pengadilan Tinggi Yogyakarta mendukung hakim perjuangkan kesejahteraan
Selasa, 1 Oktober 2024 1:39 Wib
9 orang tewas dan ribuan terluka dalam ledakan massal penyeranta di Lebanon
Rabu, 18 September 2024 8:53 Wib
Pemkab Sleman mencanangkan imunisasi massal radang otak pada anak
Senin, 2 September 2024 17:59 Wib
AS tolak pemindahan massal warga Palestina dari Tepi Barat
Jumat, 30 Agustus 2024 20:05 Wib
Vaksinasi polio massal diadakan di Gaza Palestina
Sabtu, 24 Agustus 2024 20:14 Wib
Sleman laksanakan khitanan massal tingkatkan kesehatan anak
Sabtu, 13 Juli 2024 18:27 Wib
Wali kota diingatkan Presiden siapkan transportasi massal atasi kemacetan
Selasa, 4 Juni 2024 17:51 Wib