Jayapura (ANTARA) - Dinas Pariwisata Kota Jayapura, Papua menyebut usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) sangat berperan penting dalam pertumbuhan ekonomi pada sektor pariwisata di daerah ini.
"Peran UMKM sangat penting di sektor pariwisata, karena mempermudah wisatawan dalam mencari buah tangan saat mengunjungi di Kota Jayapura," kata Kepala Dinas Pariwisata Kota Jayapura Matias Mano, di Jayapura, Jumat.
Menurut Mano, ke depan pihaknya berharap agar pelaku UMKM dapat meningkatkan kualitas produk yang beragam, sehingga bisa menarik pengunjung untuk membelinya.
"Sehingga ini menjadi keberuntungan bagi UMKM di Kota Jayapura dengan demikian sangat penting untuk mengembangkan setiap produk yang dihasilkan setiap pelaku usaha," ujarnya lagi.
Berita Lainnya
Anggota Komisi VII minta penghapusan DAK pariwisata ditimbang lagi
Kamis, 21 November 2024 5:30 Wib
PT API mendorong pariwisata melalui "InJourney Hospitality House"
Sabtu, 16 November 2024 0:39 Wib
Dispar Sleman mengembangkan pariwisata ramah perempuan
Jumat, 15 November 2024 11:23 Wib
Erick bentuk PMO untuk solusi harga tiket pesawat-pariwisata
Kamis, 31 Oktober 2024 13:56 Wib
Sarawak menjajaki kerja sama dengan DIY bidang kebudayaan dan pariwisata
Jumat, 18 Oktober 2024 23:51 Wib
Paslon Bupati-Wabup NKH-Rini wujudkan Kulon Progo "Amon Tamu DIY"
Senin, 14 Oktober 2024 16:02 Wib
Sektor pariwisata Sleman triwulan ketiga sumbang PAD Rp283,53 miliar
Senin, 14 Oktober 2024 10:21 Wib
Pemkab Sleman memberi wadah dan sarana pelaku ekonomi kreatif
Minggu, 13 Oktober 2024 22:26 Wib