Lapas Perempuan Yogyakarta gelar festival hasil karya WBP
Selasa, 20 Agustus 2024 21:00
ANTARA - Dalam rangka memperingati Hari Pengayoman dan HUT Kemerdekaan RI Ke-79, Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIB Yogyakarta memberikan ruang kebebasan berekspresi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Selasa (20/8). Warga binaan berkesempatan memamerkan karyanya hasil binaan selama di Lapas. (Imam Prasetyo Nugroho/Fahrul Marwansyah/Farah Khadija)