Makassar (ANTARA) - Kepala Dinas Pariwisata Kota Makassar Muhammad Roem mengatakan wisata Meeting, Convention dan Exhibition
(MICE) mendorong peningkatan akuntansi hotel di daerah itu dan sekitarnya.
"Wisata MICE pascapandemi COVID-19 telah mendorong peningkatan okupansi hotel di kota ini," kata dia di Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (10/8).
Dia mengatakan saat perbatasan sosial diberlakukan karena pandemi, tingkat okupansi hotel di bawah 50 persen bahkan 30 persen dari sekitar 15 ribu kamar hotel di Makassar.
Namun, saat pemberlakuan masa pemulihan hingga pascapandemi, lanjut dia, tingkat okupansi hotel di Makassar sudah naik di atas 50 persen bahkan 70 persen, ketika terdapat kegiatan nasional dan internasional.
Ia mencontohkan saat kegiatan Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) 23 bulan lalu, wali kota se-Indonesia berkumpul di Kota Makassar selaku tuan rumah agenda itu.
Berita Lainnya
Ragam budaya di WWF Ke-10 magnet okupansi hotel di Bali
Senin, 20 Mei 2024 1:04 Wib
Menparekraf: Okupansi hotel di area WWF Ke-10 penuh
Minggu, 19 Mei 2024 7:09 Wib
Jelang Waisak, penginapan sekitar Borobudur mayoritas sudah dipesan
Rabu, 15 Mei 2024 0:48 Wib
Okupansi hotel libur Lebaran 2024 tembus 80 persen
Sabtu, 13 April 2024 16:22 Wib
Naik signifikan, okupansi hotel di Indonesia selama libur Lebaran 2024
Senin, 1 April 2024 18:52 Wib
Hotel mulai ramai terima pemesanan kamar libur Lebaran 2024
Selasa, 26 Maret 2024 19:06 Wib
Tren libur Lebaran 2024, didominasi perjalanan wisata darat
Jumat, 22 Maret 2024 6:51 Wib
Okupansi hotel selama Ramadhan diprediksi turun
Jumat, 15 Maret 2024 16:11 Wib